SHARE

istimewa

Saat penumpang turun dari pesawat, protokol kesehatan juga kembali diterapkan saat proses embarkasi.

"Penumpang turun per lima baris, dan sewaktu menunggu bagasi jarak antrean dijaga. Bagasi juga senantiasa didisinfektan sebelum sampai ke tangan penumpang."

Geliat penumpang yang melakukan perjalanan udara kembali meningkat seiring dengan pelonggaran pembatasan mobilitas masyarakat karena penurunan angka kasus COVID-19 di Indonesia.

"Contohnya untuk penerbangan ke Bali, dari Rabu hingga Minggu ini sudah habis tiket dipesan, kami bahkan tambah satu flight lagi, trennya menuju weekend memang seperti itu sekarang. Meski demikian kami masih jaga tidak buka 100 persen kapasitas seat," pungkas Ade meyakinkan agar masyarakat tidak ragu untuk melakukan penerbangan.

Halaman :